Artikel dan Pembelajaran

DAGUSIBU

Dagusibu merupakan singkatan dari Dapatkan, Gunakan, Simpan, Buang obat (PP IAI, 2014). Dagusibu merupakan suatu program edukasi kesehatan yang dibuat oleh IAI dalam upaya mewujudkan Gerakan Keluarga Sadar Obat (GKSO) sebagai langkah konkrit untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat sehingga mencapai derajat kesehatan yang setinggi-tingginya sebgai komitmen dalam melaksanakan amanat Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009.....

KEMASAN OBAT

Wadah adalah fungsi dasar kemasan untuk suatu produk. Kemasan sebagai wadah didesain agar tidak bocor, atau memungkinkan adanya difusi dan permeasi produk, kemasan harus cukup kuat untuk digunakan saat proses pengemasan dan tidak berubah atau berinteraksi dengan komponen komponen formulasi dalam sediaan....

PENGGOLONGAN OBAT

Golongan obat adalah penggolongan yang dimaksudkan untuk peningkatan keamanan  dan ketetapan penggunaan serta pengamanan distribusi yang terdiri dari:....